Saturday, October 14, 2017

Manfaat dan Cara Pengumbaran Pada Burung Yang Sering Dilombakan

Kicaungedur
Banyak burung di lombakan kurang maksimal,ngempos,ngeban dan kurang lincah sehingga membuat burung kita hanya buang-buang waktu saja dan ujung-ujungnya kondangan,nah salah satu teritmen yang harus kita perhatikan adalah pengumbaran pada burung agar bisa maksimal saat di lombakan,baik saya akan jelaskan manfaat mengumbar burung dan efek pengumabaran pada burung lomba yaitu:

  1. Burung menjasdi lebih lincah dan gesit
  2. Membuat nafas burung lebih panjang dan mampu mengeluarkan suara yang lantang dan lebih panjang durasi irama yang di bawakan.
  3. Membuat burung tidak mudah ngeban dan cengkrman pun lebih kuat ke tenggeran nya.
untuk teritmen pengumbaran sebagai berikut:

  1. Usahakan burung dalam kondisi fit
  2. Saat proses pengumbaran burung tidak di kasih pakan hanya air minum atau tempat mandi
  3. Maksimal pengumabran yang di lakukan pada burung berdurasi 3jam
  4. Tempat pengumbaran di usahan mendapat cuaca yang pas ada sejuk dan panas.
  5. Usahakan burung bergerk sendiri jangan di takut-takuti lakukan secara alami agar burung bisa terbang secara bebas,semoga bermanfaat.

Disqus
Tambahkan komentar Anda

No comments